..terlanjur,,
aku mengenalmu di waktu-waktu yang telah berlalu dan berdebu, diuntaian hidup yang terangkai menjadi kenangan dan menjadi bagian yang tak terpisahkan dari air mata..
terlanjur,,
dulu kutitipkan separuh hati dan tak bisa tertagihkan, padahal invoice dua nama kita masih tertanda di atas materai cinta, kini menjadi hutang tak terbayar..
terlanjur,
namamu ada dalam sejarah masa laluku,,yang tak bisa dipungkiri dulu terasa manis dan menggairahkan..jangankan senyummu, menyebut namamu-pun mampu membuat jalan terasa lapang,,gelap menjadi terang..
terlanjur,
kutulis goresan ini, dan membuat semua tahu bahwa ada cinta yang terpaut dan terputus, bahwa ada cinta yang tak selamanya berakhir indah, bahwa ada keterlanjuran aku memilih-mu..
..terlanjur,,
cintaku ini memaku,,aku memilih masa laluku untuk kemudian menjadi masa depanku,,insyaALLAH..
Minggu, 08 April 2012
..sangat susah melupakan ucida..
susah sekali melupakanmu,,mungkin karena rindu sudah memenuhi jantungku,,turut mengalir bersama darah,,menyusur nadi dan denyut rasa..
..pernah kucampakkan berkali-kali,,biar rasa jadi hambar,,biar raga tak lagi gemetar,,ketika tak sengaja orang menyebut namamu..
beri aku sejenak waktu, untuk melihat cacat cintamu . agar hati tak lagi berat,,untuk ucapkan selamat tinggal..
semakin kuberpikir tentangmu,,semakin sulit kau pergi dari hatiku .. padahal pikirku tentang penghianatan cinta,, tentang cara kau yg telah mencampakkanku..
rasa cinta ini membuatku susah,,karena cintamu melekat,,tak mau pergi,,tak mau migrasi ke lain hati..
ya sudah,,kuterima saja cintamu yg kembali hadir,,dari pada aku susah..
..pernah kucampakkan berkali-kali,,biar rasa jadi hambar,,biar raga tak lagi gemetar,,ketika tak sengaja orang menyebut namamu..
beri aku sejenak waktu, untuk melihat cacat cintamu . agar hati tak lagi berat,,untuk ucapkan selamat tinggal..
semakin kuberpikir tentangmu,,semakin sulit kau pergi dari hatiku .. padahal pikirku tentang penghianatan cinta,, tentang cara kau yg telah mencampakkanku..
rasa cinta ini membuatku susah,,karena cintamu melekat,,tak mau pergi,,tak mau migrasi ke lain hati..
ya sudah,,kuterima saja cintamu yg kembali hadir,,dari pada aku susah..
Sabtu, 07 April 2012
..surat cinta..
..dear,,
..ini surat cinta yang ku tulis dengan hati,,goresannya penuh kerinduan,,kalimatnya adalah syair penyerta rasa sayang .. sebagai ungkapan rasa terima kasih atas kebersamaan yang terjalin harmonis sejak pertama kali kau terima rasa ini..
..sebenarnya ku tak pandai merangkai kata atas nama cinta, karena rasa ini sangat sederhana ketika kupersembahkan padamu..jadi,, maafkan kelancanganku andai menggambarkanmu tak seindah nyatanya..
..pernahkah kau dengar dengup jantungku,,ketika kau di dekatku ? ..diisana akan kau rasakan getaran harap dan cemas..harapku padamu,, untuk bisa menerima segala kekurangan yang ku emban..cemasku,, andai ku tak mampu mencukupi rasa cintamu..
..izinkan aku menyebut namamu di sembarang waktu,,agar aku selalu memiliki kekuatan untuk berbuat lebih baik , lebih berarti , lebih bermakna .. biar namamu lebih terpatri di hati..karena di sepanjang perjalanan hidup ini, entah berapa lagi sisa waktu yang harus kita tempuh, tak seorangpun tahu..yang ku tahu, aku ingin melewati sisa waktu bersamamu..
bagiku kasih sayang selalu ada tiap waktu semenjak aku memilihmu
..ini surat cinta yang ku tulis dengan hati,,goresannya penuh kerinduan,,kalimatnya adalah syair penyerta rasa sayang .. sebagai ungkapan rasa terima kasih atas kebersamaan yang terjalin harmonis sejak pertama kali kau terima rasa ini..
..sebenarnya ku tak pandai merangkai kata atas nama cinta, karena rasa ini sangat sederhana ketika kupersembahkan padamu..jadi,, maafkan kelancanganku andai menggambarkanmu tak seindah nyatanya..
..pernahkah kau dengar dengup jantungku,,ketika kau di dekatku ? ..diisana akan kau rasakan getaran harap dan cemas..harapku padamu,, untuk bisa menerima segala kekurangan yang ku emban..cemasku,, andai ku tak mampu mencukupi rasa cintamu..
..izinkan aku menyebut namamu di sembarang waktu,,agar aku selalu memiliki kekuatan untuk berbuat lebih baik , lebih berarti , lebih bermakna .. biar namamu lebih terpatri di hati..karena di sepanjang perjalanan hidup ini, entah berapa lagi sisa waktu yang harus kita tempuh, tak seorangpun tahu..yang ku tahu, aku ingin melewati sisa waktu bersamamu..
bagiku kasih sayang selalu ada tiap waktu semenjak aku memilihmu
..dia,,bukan dia !
wajahnya, cerminkan dia
senyumnya, semanis dia
gayanya, seperti dia
matanya, sebening mata dia
tapi,,
..ketika dia menyapa, mengucap salam
duh, suaranya tak seperti dia
ketika dia menyebut sebaris nama
duh, namanya bukan nama dia
yakinku, kini
Dia Bukan Dia
(pupus sudah harapan)
senyumnya, semanis dia
gayanya, seperti dia
matanya, sebening mata dia
tapi,,
..ketika dia menyapa, mengucap salam
duh, suaranya tak seperti dia
ketika dia menyebut sebaris nama
duh, namanya bukan nama dia
yakinku, kini
Dia Bukan Dia
(pupus sudah harapan)
..19 maret 2012
..takdir telah berkata,,
yaa ALLAH berikanlah kami kekuatan,,
walau air mata tak henti tertahan,,biarkan kami bisa menerimanya
..yaa ALLAH ini adalah kehendakMU,,
maka semuanya kami kembalikan kepadaMU..
semuanya mempunyai batas,,
maka berikanlah pula kami kekuatan yang tak terbatas dalam hal ini..
..orang yang sangat kami sayang,,
yang selama ini menjadi bagian dari hidup kami,,
cahaya paling terang..orang yg pintar masalah dunia dan terbaik untuk masalah akhirat..
kini menghadapMU..
..berilah tempat terindah untuknya,
tinggikan derajatnya disisi-MU..
..yaa Rabb,,
kami tau ini yang terbaik,,
maka berikanlah kemampuan kepada kami untuk bisa menerimanya..
..kami menangis bukan karena tidak menerima takdirMU,,
kami menangis bukan karena tidak beriman kepadaMU..
tapi kami hanya butuh waktu,,
butuh waktu untuk menenangkan diri dari keterkejutan kami..
yaa Rabb,,bimbing lah kami..
yaa ALLAH berikanlah kami kekuatan,,
walau air mata tak henti tertahan,,biarkan kami bisa menerimanya
..yaa ALLAH ini adalah kehendakMU,,
maka semuanya kami kembalikan kepadaMU..
semuanya mempunyai batas,,
maka berikanlah pula kami kekuatan yang tak terbatas dalam hal ini..
..orang yang sangat kami sayang,,
yang selama ini menjadi bagian dari hidup kami,,
cahaya paling terang..orang yg pintar masalah dunia dan terbaik untuk masalah akhirat..
kini menghadapMU..
..berilah tempat terindah untuknya,
tinggikan derajatnya disisi-MU..
..yaa Rabb,,
kami tau ini yang terbaik,,
maka berikanlah kemampuan kepada kami untuk bisa menerimanya..
..kami menangis bukan karena tidak menerima takdirMU,,
kami menangis bukan karena tidak beriman kepadaMU..
tapi kami hanya butuh waktu,,
butuh waktu untuk menenangkan diri dari keterkejutan kami..
yaa Rabb,,bimbing lah kami..
..menimbang rasa..
..sebelum kujatuhkan hatiku,,
sebelum terlanjur ku merindumu
agar ku tak merasa salah sangka
agar ku tak merasa cinta sendiri..
izinkan aku menimbang rasa..
andai sama seperti yang ku rasa,,
rasamu adalah rasaku,,
kan ku titipkan utuh hatiku..
..tapi andai rasa ini berbeda,
biarkan ku pendam bersama duka,
agar tak mudah hati terluka,
agar harap tak lagi menjelma.
kutimbang rasa,,semoga…
sebelum terlanjur ku merindumu
agar ku tak merasa salah sangka
agar ku tak merasa cinta sendiri..
izinkan aku menimbang rasa..
andai sama seperti yang ku rasa,,
rasamu adalah rasaku,,
kan ku titipkan utuh hatiku..
..tapi andai rasa ini berbeda,
biarkan ku pendam bersama duka,
agar tak mudah hati terluka,
agar harap tak lagi menjelma.
kutimbang rasa,,semoga…
Langganan:
Postingan (Atom)